Jalan yang kita tempuh memang dinamis.
Lurus, mulus, tenang
Namun di kilometer tertentu, bisa berubah menjadi berkubang, becek, macet, bahkan longsor.
Minggu ini, jalan itu penuh kerikil.
Tajam, cukup membuat banmu tergores, namun masih dapat berjalan…